Daftar harga handphone terbaru
Setiap brand smartphone
selalu mengeluarkan produk terbaiknya pada setiap periode tertentu, mereka
berkembang semakin baik dan harganya pun semakin variatif. Berikut harga
terbaru samrtphone terbaik pada setiap brandnya.
NO
|
TYPE HANDPHONE
|
HARGA 2014
|
1
|
Apple iPhone 5s
|
Rp. 10.500.000
|
2
|
Lenovo Vibe Z K910
|
Rp. 5.400.000
|
3
|
Sony Xperia Z2 D6503
|
Rp. 8.250.000
|
4
|
Blackberry Q10
|
Rp. 6.950.000
|
5
|
Samsung Galaxy S5
|
Rp. 7.900.000
|
6
|
Nokia Lumia 930
|
Rp. 8.500.000
|
7
|
Oppo Find 7
|
Rp. 6.000.000
|
Membicarakan tentang
smartphone mana yang terbaik tentu sangat sulit untuk dikatakan karena setiap
smartphone memiliki keunggulan khasnya masing-masing. Namun untuk seukuran
smartphone terbaik pada setiap brand memiliki standarisasi smartphone unggulan,
seperti RAM, Procesor, Kamera dengan megapixel yang besar, layar yang semakin
besar, desain yang tipis, memory yang tinggi dan lain sebagainya.
Saat ini jika melihat
dari daftar harga di atas, smartphone yang masih memiliki brand terbaik dan termahal
masih tetap dimiliki oleh Apple iPhone 5s dengan spesifikasi unggulan dimensi
123.8 x 58.6 x 7.6 mm, layar LED-backlit IPS LCD 4”, Memori 16GB hingga 64GB,
RAM 1GB, Kamera 8 MP auto focus dan kamera depan 1.2MP, iOS 7.0, Prosesor Dual
Core 1.3Ghz, 64Bit dan keunggulan lainnya.
Namun terkadang dalam memilih smartphone yang
termahal mahal belum tentu yang terbaiki, kemudahan dalam mengoprasikan menjadi
nilai yang dicari selain brand yang baik, karena memiliki smartphone yang
terbaik jika tidak bisa mengoprasikannya juag belum tentu pemilik nyaman untuk
memilikinya. Jadi lebih baik kita pilih smartphone yang nyaman kita gunakan
bukan yang termahal yang kita pakai.
Tag :
Teknologi
0 Komentar untuk "Daftar harga handphone terbaru"